- 6 bulan pertama bayi berceloteh dengan menggunakan kombinasi 150 buni yang sama di seluruh dunia (menangisnya sama).
- Bayi akan belajar berbicara dengan menggunakan bunyi-bunyian atau bahasa ang ditangkap di lingkungan tempat ia berada.
- Sejak lahir, bayi sudah berusaha meniru gerak bibir orangtuanya atau membaca bahasa bibir
Jadi sesungguhnya, anak sudah siap untuk diajak "membaca" sejak usia 00-4 tahun, dimulai dari tahap yang paling sederhana yaitu mendengar cerita dan melihat gambar pada buku. Penelitian sendiri menunjukkan bahwa, intelektualitas anak sudah berkembang lebih cepat dari yang kita duga.
No comments:
Post a Comment